Oknum Advokad dan Kurator Purwokerto Diduga Menjual Aset 5 Milyar Milik PT. Bamas Satria Perkasa

- Jurnalis

Selasa, 20 Februari 2024 - 05:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suasana saat koordinasi bersama tim terkait dugaan oknum advokad dan kurator di Purwokerto

TRIBUNCHANNEL.COM – Purwokerto – Oknum Advokat dan kurator bernama Aan Rohaeni SH yang berkantor di jalan Pumas Raya Utara no . 19 perumahan puri hijau Purwokerto Jawa Tengah di duga menjual aset milik PT . Bamas Satria Perkasa tanpa adanya perjanjian yang jelas, Selasa (20 /02/2024)

Maulana Ibrahim selaku pembeli sudah membeli aset milik PT . Bamas Satria Perkasa melalui Aan Rohaeni namun belum selesai bekerja Aan Rohaeni malah menjual lagi ke orang lain tanpa membereskan penjual awal.

Maulana Ibrahim ini adalah seorang pengusaha yang bergerak di bidang jual beli barang barang bekas dan besi tua untuk di perjual belikan kembali kepada orang yang membutuhkan , pada hari kamis tanggal 14 Desember 2023 lalu Maulana Ibrahim melakukan Transaksi jual beli dengan Aan Rohaeni atas barang barang bekas milik PT . Bamas Satria Perkasa yang dalam kondisi pailit berupa 2 unit genset serta panel panel , trafo dan seluruh kabel kabel yang ada di dalam bangunan eks Mall Moro yang Menjadi satu Kesatuan Dengan unit genset tersebut.

Baca Juga :  Mahasiswa KKN Tim II UNDIP Berikan Pendampingan Penggunaan APD Sesuai Standar K3 di UMKM Andyn Bakery

 

Selanjutnya pada hari Jumat tanggal 15 Desember 2023 pukul 11.00 bertempat di jln . Perintis kemerdekaan nomor 7 purwokerto Maulana Ibrahim menyerahkan pembayaran sebesar 5.000.000.000 ( lima milyar rupiah ) kepada Aan Rohaeni kemudian memberikan tanda terima uang kepada Maulana Ibrahim.

Setelah terjadi pembayaran sebagai mana yang di sebutkan kemudian Aan Rohaeni memberikan surat perintah kerja dengan nomor : 273/XL/2023 untuk melakukan pembongkaran atas barang barang yang telah di perjanjikan .

Lebih lanjut setelah Maulana Ibrahim menerima surat perintah kerja kemudian melakukan pembongkaran dan pengangkutan barang barang yang di bongkar, namun ketika melakukan pembongkaran ada orang baru yang mau membongkar dan melakukan pengangkutan kepada pihak lain.

Baca Juga :  Sidang Ke-7 Daniel FMT Terjerat UU ITE, Hadirkan Dua Saksi Meringankan

 

Dikatakan Roni Rinto Nugroho SH MH selaku kuasa hukum Maulana Ibrahim Mengatakan ” kliean kami yang bernama Maulana Ibrahim merasa di tipu oleh Aan Rohaeni dan di rugikan uang tunai sebesar 5.000.000.000 dan free senilai 525.000.000 uang tersebut di terima oleh Aan Rohaeni , kami pun sudah melaporkan ke polres Banyumas untuk melakukan investigasi dan menyelidiki kasus ini ” tandas Roni.

 

Lebih lanjut Roni juga menjelaskan ” barang barang ini sudah di beli klien kami namun waktu pembongkaran ada orang lain yang ikut membongkar , ini ada kejanggalan bahwa Aan Rohaeni menjual lagi ke pihak lain , jelas Roni . 

 

(Tim Mansyur/Red)

Berita Terkait

Polres Kendal Resmi Launching Gugus Tugas Polri Untuk Dukung Ketahanan Pangan
Santun Tapi Tegas, Pasangan Nomor 02 Jadi Sorotan di Debat Final Pilkada Deli Serdang
Calon Ketua Karang Taruna Kabupaten Bogor Terkuat Amdin Nukliri
DPRD Kabupaten Pekalongan Sampaikan Jawaban Pendapat Bupati Terhadap Dua Raperda
Pj Bupati Madiun Lakukan Penyerahan Sertifikat Elektronik Hasil Pelepasan Kawasan Hutan
Hendry Ch. Bangun Tidak Punya Legal Standing, Surat AHU PWI Diblokir
Diseminasi Audit Kasus Stunting, Pemkot Dorong Stakeholder Terus Fokus 4 Kelompok Sasaran
Peringati HKN 2024, Dinkes Fasilitasi Kelas Parenting Anak Inklusi SKB

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 09:43 WIB

Polres Kendal Resmi Launching Gugus Tugas Polri Untuk Dukung Ketahanan Pangan

Kamis, 21 November 2024 - 09:36 WIB

Santun Tapi Tegas, Pasangan Nomor 02 Jadi Sorotan di Debat Final Pilkada Deli Serdang

Kamis, 21 November 2024 - 09:28 WIB

Calon Ketua Karang Taruna Kabupaten Bogor Terkuat Amdin Nukliri

Rabu, 20 November 2024 - 13:32 WIB

DPRD Kabupaten Pekalongan Sampaikan Jawaban Pendapat Bupati Terhadap Dua Raperda

Rabu, 20 November 2024 - 10:47 WIB

Pj Bupati Madiun Lakukan Penyerahan Sertifikat Elektronik Hasil Pelepasan Kawasan Hutan

Senin, 18 November 2024 - 08:33 WIB

Diseminasi Audit Kasus Stunting, Pemkot Dorong Stakeholder Terus Fokus 4 Kelompok Sasaran

Senin, 18 November 2024 - 08:28 WIB

Peringati HKN 2024, Dinkes Fasilitasi Kelas Parenting Anak Inklusi SKB

Senin, 18 November 2024 - 08:19 WIB

Tingkatkan Perilaku Sanitasi-Higiene Masyarakat, Dinkes Lakukan Verifikasi STBM di Kelurahan Bandengan

Berita Terbaru