Rajut Silaturahmi dan Kolaborasi, Himpaudi Gelar Halal Bi Halal

- Jurnalis

Sabtu, 4 Mei 2024 - 16:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

650 pendidik dan tenaga kependidikan memperingati hari Kartini sekaligus Halal Bi Halal, di Gelanggang Olah Raga (Gor) Jetayu Kota Pekalongan.

TRIBUNCHANNEL.COM – Kota Pekalongan – 650 pendidik dan tenaga kependidikan jenjang Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) tampil menawan mengenakan kebaya memperingati hari Kartini yang sekaligus dirangkaikan dengan kegiatan Halal Bi Halal, berlangsung di Gelanggang Olah Raga (Gor) Jetayu Kota Pekalongan, Selasa (30/4/2024).

 

Ketua PD Himpaudi Kota Pekalongan, Mustakimah mengatakan bahwa Halal Bi Halal ini merupakan penutup dan puncak kegiatan yang digelar sejak bulan Ramadan, mulai dari pembagian takjil gratis, ta’lim dan khataman Qur’an. Kegiatan tersebut diawali dengan flashmob perwakilan dari Himpaudi kecamatan untuk memberikan suntikan semangat baru bagi pendidik dan tenaga kependidikan dalam memberikan layanan pendidikan di masing-masing lembaga dan dilanjutkan dengan kegiatan tausiyah.

Baca Juga :  Iklim Investasi Semakin Baik, Kota Pekalongan Raih Terbaik Kedua Capaian Peningkatan Nilai Investasi Tahun 2023

 

“Sesuai dengan tema silaturahmi dan kolaborasi untuk membentuk harmonisasi dalam keberagaman dengan menauladani Kartini harapannya teman-teman dapat bergerak bersama agar lembaga pendidikan yang dinaungi bisa berkembang dengan baik, sehingga mampu mencetak generasi emas untuk Kota Pekalongan,” ujarnya.

Baca Juga :  Polres Kendal Lakukan Pengecekan Tera Ulang BBM

 

Lebih lanjut, disampaikan Mustakimah, Himpaudi telah memberikan kontribusi untuk Kota Pekalongan salah satunya melalui pelatihan berjenjang mulai dasar sampai lanjut untuk meningkatkan kapasitas pendidik PAUD di Kota Pekalongan. Ia berharap kedepan beberapa lembaga PAUD yang masih bersifat pendidikan non formal bisa bergerak menjadi pendidikan formal dan berharap ada kesetaraan antara guru PAUD formal dan non formal.

 

Red

 

Berita Terkait

Viral Video Tiktok Kepala Puskesmas di Kabupaten Madiun Diduga Mendukung Salah Satu Paslon
Puluhan Warga Grudok Balai Desa Bulak Rowosari Kendal, Ada Apa?
Polres Kendal Resmi Launching Gugus Tugas Polri Untuk Dukung Ketahanan Pangan
Santun Tapi Tegas, Pasangan Nomor 02 Jadi Sorotan di Debat Final Pilkada Deli Serdang
Calon Ketua Karang Taruna Kabupaten Bogor Terkuat Amdin Nukliri
DPRD Kabupaten Pekalongan Sampaikan Jawaban Pendapat Bupati Terhadap Dua Raperda
Pj Bupati Madiun Lakukan Penyerahan Sertifikat Elektronik Hasil Pelepasan Kawasan Hutan
Hendry Ch. Bangun Tidak Punya Legal Standing, Surat AHU PWI Diblokir

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 18:30 WIB

Viral Video Tiktok Kepala Puskesmas di Kabupaten Madiun Diduga Mendukung Salah Satu Paslon

Jumat, 22 November 2024 - 15:04 WIB

Puluhan Warga Grudok Balai Desa Bulak Rowosari Kendal, Ada Apa?

Kamis, 21 November 2024 - 09:43 WIB

Polres Kendal Resmi Launching Gugus Tugas Polri Untuk Dukung Ketahanan Pangan

Kamis, 21 November 2024 - 09:36 WIB

Santun Tapi Tegas, Pasangan Nomor 02 Jadi Sorotan di Debat Final Pilkada Deli Serdang

Kamis, 21 November 2024 - 09:28 WIB

Calon Ketua Karang Taruna Kabupaten Bogor Terkuat Amdin Nukliri

Rabu, 20 November 2024 - 10:47 WIB

Pj Bupati Madiun Lakukan Penyerahan Sertifikat Elektronik Hasil Pelepasan Kawasan Hutan

Selasa, 19 November 2024 - 15:07 WIB

Hendry Ch. Bangun Tidak Punya Legal Standing, Surat AHU PWI Diblokir

Senin, 18 November 2024 - 08:33 WIB

Diseminasi Audit Kasus Stunting, Pemkot Dorong Stakeholder Terus Fokus 4 Kelompok Sasaran

Berita Terbaru