Pastikan Persiapan TMMD Reguler Ke-121, Dandim Tinjau Pos Kotis

- Jurnalis

Rabu, 17 Juli 2024 - 20:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Komandan Kodim 0734/Kota Yogyakarta Letkol Inf Devy Kristiono meninjau Poskotis TMMD Ke-121 TA. 2024

TRIBUNCHANNEL.COM – Yogyakarta – Untuk kesekian kalinya Komandan Kodim 0734/Kota Yogyakarta Letkol Inf Devy Kristiono, S.E., M.Si. didampingi Danramil 07/Umbulharjo Mayor Arh Asil Harjanta dan Kaur Komsos Staf Ter Kapten Inf Restu Sujoko meninjau Poskotis TMMD Ke-121 TA. 2024 yang bertempat di Komplek Kantor Kelurahan Giwangan, Jl. Pemukti Blok UH 7 No.700, Giwangan, Kemantren Umbulharjo, Kota Yogyakarta, Selasa (16/07/2024).

 

Baca Juga :  Tinjau Pembangunan Talud Pengaman Pantai, PJ Bupati Sangihe Sambangi Warga Saru Patung

Kunjungan ke lokasi TMMD kali ini, selain untuk cek progres semua hasil pekerjaan fisik selama digelar, sekaligus untuk memastikan semua persiapan terkait TMMD yang sedang berjalan.

 

Selain meninjau langsung persiapan tempat yang akan digunakan untuk Pos Kotis, rumah-rumah atau tempat yang akan ditempati pasukan selama pelaksanaan TMMD, Dandim juga bertemu dengan Lurah dan tokoh masyarakat Giwangan.

Dandim 0734/Yogyakarta Letkol Inf Devy Kristiono, S.E., M.Si. mengapresiasi kinerja dan dedikasi seluruh pihak yang terlibat dalam pelaksanaan TMMD Reguler ke-121 ini. Ia berharap agar program-program yang sedang berjalan dapat diselesaikan dengan baik dan memberikan manfaat bagi masyarakat.

Baca Juga :  Vasinasi Polio Digelar Juga di Lokasi TMMD Reg Ke-121 TA. 2024 Kodim 0734/Kota Yogyakarta

 

“Saya mengapresiasi kerja keras seluruh pihak yang terlibat dalam TMMD ini. Semoga program-program yang sedang berjalan dapat diselesaikan dengan baik dan memberikan dampak positif bagi warga,” ungkapnya.

 

Diakhir kegiatan Dandim memberikan Cinderamata kepada Lurah dan tokoh masyarakat Kelurahan Giwangan serta membagikan bendera kepada anak-anak disekitar Pos Kotis.

 

Red

Berita Terkait

Viral Video Tiktok Kepala Puskesmas di Kabupaten Madiun Diduga Mendukung Salah Satu Paslon
Puluhan Warga Grudok Balai Desa Bulak Rowosari Kendal, Ada Apa?
Polres Kendal Resmi Launching Gugus Tugas Polri Untuk Dukung Ketahanan Pangan
Santun Tapi Tegas, Pasangan Nomor 02 Jadi Sorotan di Debat Final Pilkada Deli Serdang
Calon Ketua Karang Taruna Kabupaten Bogor Terkuat Amdin Nukliri
DPRD Kabupaten Pekalongan Sampaikan Jawaban Pendapat Bupati Terhadap Dua Raperda
Pj Bupati Madiun Lakukan Penyerahan Sertifikat Elektronik Hasil Pelepasan Kawasan Hutan
Hendry Ch. Bangun Tidak Punya Legal Standing, Surat AHU PWI Diblokir
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 18:30 WIB

Viral Video Tiktok Kepala Puskesmas di Kabupaten Madiun Diduga Mendukung Salah Satu Paslon

Jumat, 22 November 2024 - 15:04 WIB

Puluhan Warga Grudok Balai Desa Bulak Rowosari Kendal, Ada Apa?

Kamis, 21 November 2024 - 09:43 WIB

Polres Kendal Resmi Launching Gugus Tugas Polri Untuk Dukung Ketahanan Pangan

Kamis, 21 November 2024 - 09:36 WIB

Santun Tapi Tegas, Pasangan Nomor 02 Jadi Sorotan di Debat Final Pilkada Deli Serdang

Kamis, 21 November 2024 - 09:28 WIB

Calon Ketua Karang Taruna Kabupaten Bogor Terkuat Amdin Nukliri

Rabu, 20 November 2024 - 10:47 WIB

Pj Bupati Madiun Lakukan Penyerahan Sertifikat Elektronik Hasil Pelepasan Kawasan Hutan

Selasa, 19 November 2024 - 15:07 WIB

Hendry Ch. Bangun Tidak Punya Legal Standing, Surat AHU PWI Diblokir

Senin, 18 November 2024 - 08:33 WIB

Diseminasi Audit Kasus Stunting, Pemkot Dorong Stakeholder Terus Fokus 4 Kelompok Sasaran

Berita Terbaru