Tak Kunjung Dibangun, Warga Bandengan Kendal Gotong Royong Urug Jalan Utama

- Jurnalis

Sabtu, 3 Agustus 2024 - 12:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Warga Kelurahan Bandengan Kecamatan Kendal Kabupaten Kendal saat melaksanakan kerja bakti urug jalan utama, Kamis 1/8/2024.

TRIBUNCHANNEL.COM – Kendal – Fenomena banjir rob yang semakin besar membuat sebagian jalan diwilayah pesisir Pantai Utara khususnya di Kelurahan Bandengan Kecamatan Kendal Kabupaten Kendal pada hari Kamis Tanggal 1 Agustus 2024 melaksanakan kerja bakti urug jalan utama.

 

Rob air laut yang menggenangi Kelurahan Bandengan, Kecamatan Kendal, telah menimbulkan gangguan signifikan terhadap warga saat melakukan aktivitas sehari-hari.

 

Sebagai langkah sementara, warga setempat bergotong-royong melakukan pengurugan jalan menggunakan tanah Wadas. Jalan yang diperbaiki merupakan jalan Kabupaten yang menghubungkan beberapa titik penting, termasuk tempat Pelelangan Ikan (TPI).

Baca Juga :  Satlantas Polres Batang Bagikan Pamflet dan Brosur Keselamatan

Ketua Rukun Warga (RW) 3 Keluarga Bandengan Matalim mengungkapkan bahwa,  kerusakan jalan, khususnya di bagian depan TPI, telah menghambat aktivitas ekonomi masyarakat.

 

“Kerusakan parah di jalan yang diurug ini sangat mempengaruhi kegiatan sehari-hari warga, ”ungkap Mat Alim dengan nada keluh kesah.

 

Hal itu melibatkan peran semua pihak, meskipun pihak terkait sudah mengajukan permohonan perbaikan jalan, “Karena realisasi pembangunan diperkirakan baru akan terwujud pada tahun 2025, “ujarnya.

 

“Dalam situasi ini, warga terpaksa melakukan pengurugan secara sukarela dan menggalang dana yang nantinya untuk biaya pengurugan dengan menggunakan tanah, ‘imbuhnya.

Baca Juga :  Relawan MUSAFA Bersama Ribuan Pendukung Antar Pasangan Muhtarom - Mustofa ke KPU Kota Pekalongan

 

Ditempat yang sama, Rozikin selaku tokoh masyarakat sekitar menambahkan, bahwa donatur yang sudah menyumbang uang, langsung digunakan untuk membeli padas.

 

“Donatur utama adalah warga Kelurahan Bandengan yang mampu, termasuk juragan dan pengepul ikan, “terangnya.

 

Mereka berharap pihak terkait dapat segera memberikan bantuan untuk mendukung perbaikan jalan yang rusak sepanjang 800 meter ini, “Agar aktivitas ekonomi dapat kembali berjalan lancar, “harapnya.

 

Red

Berita Terkait

Kodim Batang Sosialisasi Tentang Penekanan Netralitas dan Aturan Keterlibatan TNI Dalam Pemilu 2024
642 Personel Polres Kendal Siap Kawal Pemungutan Suara Pilkada 2024
Gempar, Pilkada H-4 Money Politik di Batang Sudah Berkeliaran Bagikan Amplop ke Warga
Viral Video Tiktok Kepala Puskesmas di Kabupaten Madiun Diduga Mendukung Salah Satu Paslon
Puluhan Warga Grudok Balai Desa Bulak Rowosari Kendal, Ada Apa?
Polres Kendal Resmi Launching Gugus Tugas Polri Untuk Dukung Ketahanan Pangan
Santun Tapi Tegas, Pasangan Nomor 02 Jadi Sorotan di Debat Final Pilkada Deli Serdang
Calon Ketua Karang Taruna Kabupaten Bogor Terkuat Amdin Nukliri

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 21:31 WIB

Kodim Batang Sosialisasi Tentang Penekanan Netralitas dan Aturan Keterlibatan TNI Dalam Pemilu 2024

Senin, 25 November 2024 - 17:41 WIB

642 Personel Polres Kendal Siap Kawal Pemungutan Suara Pilkada 2024

Senin, 25 November 2024 - 00:16 WIB

Gempar, Pilkada H-4 Money Politik di Batang Sudah Berkeliaran Bagikan Amplop ke Warga

Jumat, 22 November 2024 - 18:30 WIB

Viral Video Tiktok Kepala Puskesmas di Kabupaten Madiun Diduga Mendukung Salah Satu Paslon

Jumat, 22 November 2024 - 15:04 WIB

Puluhan Warga Grudok Balai Desa Bulak Rowosari Kendal, Ada Apa?

Kamis, 21 November 2024 - 09:36 WIB

Santun Tapi Tegas, Pasangan Nomor 02 Jadi Sorotan di Debat Final Pilkada Deli Serdang

Kamis, 21 November 2024 - 09:28 WIB

Calon Ketua Karang Taruna Kabupaten Bogor Terkuat Amdin Nukliri

Rabu, 20 November 2024 - 13:32 WIB

DPRD Kabupaten Pekalongan Sampaikan Jawaban Pendapat Bupati Terhadap Dua Raperda

Berita Terbaru