Sekjen PP AMMDI Hadi Susanto: Siap Dukung Agus Gumiwang, Plt. Ketum DPP Partai Golkar Untuk Persiapkan Munas

- Jurnalis

Senin, 12 Agustus 2024 - 01:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Hadi Sosanto saat dimintai keterangan oleh awak media pada Minggu (11-08-2024)

TRIBUNCHANNEL.COM – JAKARTA – Menyikapi berita Mundurnya Airlangga Hartarto dari Posisi Ketum DPP Partai Golkar, AMMDI sebagai Organisasi yang berlindung kepada Majelis Dakwah Islamiyah yang dipimpin oleh Plt. Ketua Umum Hasanuddin Mughdar yang secara Historis adalah organisasi yang didirikan Oleh Ketua Dewan Pembina Partai Golkar Bapak H.M. Soeharto.

 

Hadi Sosanto saat dimintai keterangan oleh awak media pada Minggu (11-08-2024) menyatakan bahwa berita mundurnya Ketum Airlangga sangat mengejutkan semua pihak

 

“Berita Pengunduran Diri Ketum AH (Airlangga Hartarto) memang sangat mengejutkan semua pihak, sehingga semua organisasi Kemasyarakatan yang menyalurkan aspirasi politik ke Partai Golkar perlu bersikap, “ungkapnya

Baca Juga :  MK Gelar Sidang Gugatan Pilkada Jateng, Tim Luthfi-Yasin Optimis Menang

 

“Partai Golkar memang matang dalam perpolitikan di Indonesia, pasti sudah berhitung betul terkait baik dan buruknya situasi pasca mundurnya AH dari Ketum DPP Partai Golkar, “jelas Hadi

 

Hadi Susanto selaku sekjen PP AMMDI dan juga Ketua DPP MDI juga meminta Partai Golkar segera menunjuk Plt. Ketum Partai Golkar yang bertugas mempersiapkan Munas. Mengingat Munas Golkar yang akan dilaksanakan di Bulan November mendatang.

 

“Kami dapat info Agus Gumiwang bakal didapuk menjadi Plt. Ketum DPP Partai Golkar untuk mempersiapkan Munas Partai Golkar, dan Kami PP AMMDI siap mengawal dan  bersinergi serta mendukung kerja-kerja politik plt dalam rangka mempersiapkan Munas Partai Golkar”, pungkas Hadi dengan lantang

Baca Juga :  Presiden Joko Widodo Lantik 906 Perwira TNI-Polri dalam Upacara Praspa 2024

 

“Kami berharap Munas Partai Golkar bisa lahir kepemimpinan politik Partai Golkar yang terbaik, sehingga tidak mengganggu konsentrasi Partai Golkar Menjelang Pilkada Mendatang, dan Partai Golkar bisa memenangkan banyak kepala daerah dari Partai Golkar pada pemilu mendatang”, tegasnya

 

“PP AMMDI menilai terkait rekomendasi Pilkada 2024 perlu ditinjau ulang, terkait banyak potensi kader partai Golkar yang sangat layak, tapi tidak diusung oleh Partai Golkar,”tutup Hadi.

 

Red/Megy

Berita Terkait

Ahmad Luthfi Hormati Putusan Mantan Rivalnya
Viral, Dugaan Mafia BBM Subsidi Libatkan Oknum Polisi di Temanggung
PMK Kembali Marak, Polisi Edukasi Peternak di Demak
Membangun Moral Anak Bangsa, Aiptu Maryono Rutin Mengajar Ngaji di Desa
Inovasi Bhabinkamtibmas: Perpustakaan Keliling Tingkatkan Minat Baca Anak
Transparansi Bantuan RTLH Desa Tlogopakis Disorot, Penerima Bantuan Tidak Diberi Kwitansi
Nekad Bawa Sabu, Buruh di Pekalongan Ditangkap Polisi
Rapat Paripurna DPRD Kendal, Penetapan Calon Bupati dan Wakil Bupati Terpilih
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 15 Januari 2025 - 02:43 WIB

Ahmad Luthfi Hormati Putusan Mantan Rivalnya

Selasa, 14 Januari 2025 - 17:43 WIB

Viral, Dugaan Mafia BBM Subsidi Libatkan Oknum Polisi di Temanggung

Selasa, 14 Januari 2025 - 12:48 WIB

PMK Kembali Marak, Polisi Edukasi Peternak di Demak

Minggu, 12 Januari 2025 - 10:42 WIB

Membangun Moral Anak Bangsa, Aiptu Maryono Rutin Mengajar Ngaji di Desa

Minggu, 12 Januari 2025 - 08:56 WIB

Inovasi Bhabinkamtibmas: Perpustakaan Keliling Tingkatkan Minat Baca Anak

Sabtu, 11 Januari 2025 - 19:00 WIB

Nekad Bawa Sabu, Buruh di Pekalongan Ditangkap Polisi

Sabtu, 11 Januari 2025 - 12:54 WIB

Rapat Paripurna DPRD Kendal, Penetapan Calon Bupati dan Wakil Bupati Terpilih

Sabtu, 11 Januari 2025 - 12:34 WIB

Rapat Pleno Pengurus SWI Jateng Memperkuat Kinerja Organisasi

Berita Terbaru

Berita

Ahmad Luthfi Hormati Putusan Mantan Rivalnya

Rabu, 15 Jan 2025 - 02:43 WIB

Berita

PMK Kembali Marak, Polisi Edukasi Peternak di Demak

Selasa, 14 Jan 2025 - 12:48 WIB