Tim Dance Sport Sumut Raih Juara Umum PON XXI, Sumbang 5 Medali Emas Sekaligus

- Jurnalis

Jumat, 13 September 2024 - 23:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tim Dance Sport Sumut berhasil menjadi juara umum pada cabang Olah Raga (cabor) Dance Sport PON XXI

TRIBUNCHANNEL.COM – Medan – Tim Dance Sport Sumut berhasil menjadi juara umum pada cabang Olah Raga (cabor) Dance Sport PON XXI dengan memperoleh emas di lima nomor yakni, Line Dancesport, Line Dance Sport Cha Cha, Jive, Line, Dance Sport Samba Rumba, Kamis (12/9).

 

Ketua Ikatan Olahraga Dance Sport Indonesia (IODI) Provinsi Sumatera Utara (Sumut), drg. Tetty mengungkapkan rasa syukurnya yang telah sukses menjuarai Tim cabang olah raga Dance sport PON XXI.

 

“Sesuai dengan rencana semua berjalan dengan baik, pada penyelenggaraan Dance Sport PON XXI ini kita sukses”, ungkapnya kepada awak media yang bertugas

Baca Juga :  Keberlanjutan Dunia Jurnalistik, DPW SWI Aceh Menggelar Ngobrol Pintar

di Santika Dyandra Convention Hall, pada Jum’at.(13/9/24)

 

Menurut drg. Tetty perolehan lima (5) medali emas pada Dance Sport sudah melampaui target yang diharapkan yakni empat (4) medali emas.

 

Pada cabor Dance Sport ini ada 21 kategori yang dipertandingkan yakni  kategori putra: breaking boy, kategori putri: breaking girl, kategori campuran yakni; Amateur Latin, Amateur Standard, Rising Star Latin, Rising Star Standard, Pre Amateur Latin, Pre Amateur Standard, FFA Cha Cha, FFA Rumba, FFA Samba, FFA Jive, FFA Waltz, FFA Tango, FFA Quickstep, dan FFA Slowfoxtrot.

 

Selain itu ada kategori terbuka yakni Syncronize Waltz Quickstep, Line Dancesport Rumba Samba, Line Dancesport Cha Cha Jive, Hiphop, dan Traditional dance.

Baca Juga :  Polisi Bantu Evakuasi Korban Banjir di Desa Pilangwetan Demak

 

Adapun perolehan medali pada cabor Dance Sport ini di posisi pertama tim Sumut dengan enam (6)  perolehan medali yakni lima (5) emas dan satu (1) perunggu, Pada posisi kedua ditempati tim Jawa Barat dengan perolehan medali empat (4) emas, empat perak dan satu (1) perunggu.

 

Posisi ke -3 ditempati  Yogyakarta dengan perolehan medali tiga (3) emas, enam (6) perak dan dua (2) perunggu, disusul oleh DKI Jakarta perolehan medali meraih  tiga (3) emas, dua(2) perak dan tiga(3) perunggu.

 

Rizky/Red

Berita Terkait

Kilas Balik Kesuksesan PON XXI, PB PON XXI Wilayah Sumut Gelar Pameran Foto Saujana Arena Drama
Kasat Lantas Polres Demak Sosialisasi Kepengguna Jalan, Giat Simpatik Operasi Zebra Candi 2024
Korban Kebakaran Rumah di Desa Tanjungsari Mendapat Perhatian Dari Pemuda Pancasila PAC Weleri dan Rowosari
38 Personel Polres Demak Terima Penghargaan Dari Kapolres
Kenaikan Sabuk Jambon Siswa Rayon Harjosari Bawen, Harus Semangat Berlatih
Diduga Ada Gudang Untuk Penimbun Solar Ilegal Milik Yopi dan Nanda Anak Pensiunan Polisi, APH Harus Tegas
Mafia Ngangsu Solar Subsidi Diduga Masih Eksis di SPBU 44.562.09 Candiroto, APH dan SBM Pertamina Kemana?
Pemkot Beri Edukasi Jaminan Sosial dan Akses Keuangan Bagi Pelaku Usaha

Berita Terkait

Selasa, 22 Oktober 2024 - 16:23 WIB

Kilas Balik Kesuksesan PON XXI, PB PON XXI Wilayah Sumut Gelar Pameran Foto Saujana Arena Drama

Selasa, 22 Oktober 2024 - 16:17 WIB

Kasat Lantas Polres Demak Sosialisasi Kepengguna Jalan, Giat Simpatik Operasi Zebra Candi 2024

Selasa, 22 Oktober 2024 - 06:35 WIB

Korban Kebakaran Rumah di Desa Tanjungsari Mendapat Perhatian Dari Pemuda Pancasila PAC Weleri dan Rowosari

Senin, 21 Oktober 2024 - 12:56 WIB

38 Personel Polres Demak Terima Penghargaan Dari Kapolres

Minggu, 20 Oktober 2024 - 15:22 WIB

Kenaikan Sabuk Jambon Siswa Rayon Harjosari Bawen, Harus Semangat Berlatih

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 21:24 WIB

Mafia Ngangsu Solar Subsidi Diduga Masih Eksis di SPBU 44.562.09 Candiroto, APH dan SBM Pertamina Kemana?

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 09:57 WIB

Pemkot Beri Edukasi Jaminan Sosial dan Akses Keuangan Bagi Pelaku Usaha

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 09:53 WIB

Penampilan Deville Semarakkan Pembukaan POPDA 2024 di Kota Pekalongan

Berita Terbaru

Berita

38 Personel Polres Demak Terima Penghargaan Dari Kapolres

Senin, 21 Okt 2024 - 12:56 WIB