Reuni “Nawahasta ’98” di Akademi Militer Magelang

- Jurnalis

Minggu, 23 Juni 2024 - 15:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Reuni “Nawahasta ’98” bertempat di Gedung Graha Utama Akademi Militer Magelang

TRIBUNCHANNEL.COM – Magelang – Direktur Umum Akademi Miliyer Brigjen TNI Trenggono, S.I.P.,M.A.P. Bersama pejabat Distribusi Akmil menyambut reuni “Nawahasta ’98” bertempat di Gedung Graha Utama Akademi Militer Magelang. Acara ini dihadiri oleh keluarga besar alumni “Nawahasta ’98”, Sabtu 22/6/2024.

 

Dalam sambutannya Dirum membacakan amanat tertulis Gubernur Akmil yang menyampaikan ungkapkan rasa bahagia dapat bertemu kembali dengan para alumni Taruna Akabri 1998. Beliau menekankan pentingnya acara ini sebagai momen berbagi pengalaman dan kontribusi positif bagi NKRI.

Baca Juga :  Kunjungan Polwan Poldasu Sebagai Obat

 

“Reuni ini bukan sekadar melepas rindu setelah 26 tahun berpisah, tetapi juga untuk memantapkan komitmen, kebersamaan, dan persatuan di antara sesama alumni,” ujar beliau.

Kehadiran peserta reuni di almamater tercinta ini menjadi kebanggaan bagi Civitas Academica Akademi Militer. Tradisi juang, jiwa juang, dan semangat juang yang diwariskan oleh para alumni sehingga menjadi teladan bagi taruna dan taruni Akademi Militer.

Baca Juga :  Kolaborasi Inovatif Menuju Sistem Pertahanan Modern TNI AD

 

Semangat kekompakan dan kebersamaan peserta reuni di Lembah Tidar, menjadi inspirasi bagi generasi muda Akademi Militer dalam bidang kejuangan, soliditas, dan integritas.

 

Diakhir sambutannya, Direktur Umum Akmil menyampaikan harapan agar alumni “NAWAHASTA” terus memberikan saran dan ide-ide cemerlang untuk kemajuan Akademi Militer. “Selamat Bernostalgia dan Jayalah Nawahasta,” tutup beliau, seraya mendoakan kesehatan dan kesuksesan bagi seluruh peserta reuni dan keluarga besarnya.

 

Red/Prapto

Berita Terkait

Viral Video Tiktok Kepala Puskesmas di Kabupaten Madiun Diduga Mendukung Salah Satu Paslon
Puluhan Warga Grudok Balai Desa Bulak Rowosari Kendal, Ada Apa?
Polres Kendal Resmi Launching Gugus Tugas Polri Untuk Dukung Ketahanan Pangan
Santun Tapi Tegas, Pasangan Nomor 02 Jadi Sorotan di Debat Final Pilkada Deli Serdang
Calon Ketua Karang Taruna Kabupaten Bogor Terkuat Amdin Nukliri
DPRD Kabupaten Pekalongan Sampaikan Jawaban Pendapat Bupati Terhadap Dua Raperda
Pj Bupati Madiun Lakukan Penyerahan Sertifikat Elektronik Hasil Pelepasan Kawasan Hutan
Hendry Ch. Bangun Tidak Punya Legal Standing, Surat AHU PWI Diblokir

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 18:30 WIB

Viral Video Tiktok Kepala Puskesmas di Kabupaten Madiun Diduga Mendukung Salah Satu Paslon

Jumat, 22 November 2024 - 15:04 WIB

Puluhan Warga Grudok Balai Desa Bulak Rowosari Kendal, Ada Apa?

Kamis, 21 November 2024 - 09:43 WIB

Polres Kendal Resmi Launching Gugus Tugas Polri Untuk Dukung Ketahanan Pangan

Kamis, 21 November 2024 - 09:36 WIB

Santun Tapi Tegas, Pasangan Nomor 02 Jadi Sorotan di Debat Final Pilkada Deli Serdang

Kamis, 21 November 2024 - 09:28 WIB

Calon Ketua Karang Taruna Kabupaten Bogor Terkuat Amdin Nukliri

Rabu, 20 November 2024 - 10:47 WIB

Pj Bupati Madiun Lakukan Penyerahan Sertifikat Elektronik Hasil Pelepasan Kawasan Hutan

Selasa, 19 November 2024 - 15:07 WIB

Hendry Ch. Bangun Tidak Punya Legal Standing, Surat AHU PWI Diblokir

Senin, 18 November 2024 - 08:33 WIB

Diseminasi Audit Kasus Stunting, Pemkot Dorong Stakeholder Terus Fokus 4 Kelompok Sasaran

Berita Terbaru