Targetkan Seluruh Proses Tahapan Pilkada Sangihe 2024 Terrsosialisasi Dengan Baik, KPU Bangun Kemitraan Dengan Media

- Jurnalis

Minggu, 23 Juni 2024 - 14:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KPU Sangihe membangun kemitraan dengan seluruh media yang ada di Kabupaten.

TRIBUNCHANNEL.COM – Sangihe – Komisi pemilihan umum daerah ( KPUD) Sangihe menargetkan seluruh tahapan pilkada Bupati dan wakil Bupati Sangihe tersosialisasi dengan baik. Hal tersebut disampaikan komisioner KPU Sangihe, Iklam Patonaung sebagai ketua devisi sosialisasi, pendidikan pemilih, partisipasi Dan SDM. Guna memastikan pelaksanaan pemilihan bupati dan wakil Bupati Sangihe pada 27 November mendatang berlangsung aman dan sukses.

 

Untuk terus mensosialisasikan tahapan pilkada secara teratur dan terarah, maka pihak KPU Sangihe membangun kemitraan dengan seluruh media yang ada di kabupaten ini, hal ini terungkap dalam rapat ” koordinasi dan fasilitasi pemberitaan media pemilihan bupati dan wakil Bupati Sangihe tahun 2024 ” yang berlangsung di Tahuna Beach Hotel & resort pada (21/06-2024) di Tahuna 

Baca Juga :  Anggota Kodim 0736/Batang Amankan Pelaku Curamor di Wilayah Gringsing

 

Dalam kesempatan itu Iklam Patonaung menyampaikan harapannya agar seluruh media online, cetak dan elektronik dapat bekerja sama sebagai mitra bersama KPU Sangihe untuk secara intens dapat mengsosialisasikan seluruh tahapan pilkada Bupati dan wakil Bupati Sangihe tahun 2024.

” Dalam kesempatan ini, kami berharap kepada seluruh teman teman wartawan agar dapat menjadi mitra kerja KPU Sangihe, karena media akan sangat berperan penting dalam mengsosialisasikan secara intens seluruh tahapan pilkada Sangihe 2024″. Kata Patonaung.

 

Dalam kegiatan yang di hadiri oleh seluruh insan pers yang ada di Sangihe, Iklam Patonaung terus mengingatkan akan pentingnya peran media dalam menyebarkan informasi kepada masyarakat mengenai tahapan  dan aturan pilkada.

Baca Juga :  Pemprov Jatim Beri Santunan 75 Petugas Pemilu Yang Meninggal Dunia

 

” Kami berharap sosialisasi melalui media terkait tahapan pilkada akan lebih mudah sampai Dan dipahami oleh masyarakat, terlebih bagi mereka yang punya hak pilih agar bisa berlangsung sukses dan aman, “tegas Patonaung.

 

Dalam media gathering ini, seluruh komisioner KPU Sangihe terlihat hadir bersama sekretaris KPU, Alwi kawoka. Serta seluruh jajaran staf sekretariat KPU Sangihe. Dalam kesempatan ini juga dibahas bersama  secara tehnis terkait kerja sama seluruh media selama tahapan pilkada 2024.

 

Adrianto/Red

Berita Terkait

Kilas Balik Kesuksesan PON XXI, PB PON XXI Wilayah Sumut Gelar Pameran Foto Saujana Arena Drama
Kasat Lantas Polres Demak Sosialisasi Kepengguna Jalan, Giat Simpatik Operasi Zebra Candi 2024
Korban Kebakaran Rumah di Desa Tanjungsari Mendapat Perhatian Dari Pemuda Pancasila PAC Weleri dan Rowosari
38 Personel Polres Demak Terima Penghargaan Dari Kapolres
Kenaikan Sabuk Jambon Siswa Rayon Harjosari Bawen, Harus Semangat Berlatih
Diduga Ada Gudang Untuk Penimbun Solar Ilegal Milik Yopi dan Nanda Anak Pensiunan Polisi, APH Harus Tegas
Mafia Ngangsu Solar Subsidi Diduga Masih Eksis di SPBU 44.562.09 Candiroto, APH dan SBM Pertamina Kemana?
Pemkot Beri Edukasi Jaminan Sosial dan Akses Keuangan Bagi Pelaku Usaha

Berita Terkait

Selasa, 22 Oktober 2024 - 16:23 WIB

Kilas Balik Kesuksesan PON XXI, PB PON XXI Wilayah Sumut Gelar Pameran Foto Saujana Arena Drama

Selasa, 22 Oktober 2024 - 16:17 WIB

Kasat Lantas Polres Demak Sosialisasi Kepengguna Jalan, Giat Simpatik Operasi Zebra Candi 2024

Selasa, 22 Oktober 2024 - 06:35 WIB

Korban Kebakaran Rumah di Desa Tanjungsari Mendapat Perhatian Dari Pemuda Pancasila PAC Weleri dan Rowosari

Senin, 21 Oktober 2024 - 12:56 WIB

38 Personel Polres Demak Terima Penghargaan Dari Kapolres

Minggu, 20 Oktober 2024 - 15:22 WIB

Kenaikan Sabuk Jambon Siswa Rayon Harjosari Bawen, Harus Semangat Berlatih

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 21:24 WIB

Mafia Ngangsu Solar Subsidi Diduga Masih Eksis di SPBU 44.562.09 Candiroto, APH dan SBM Pertamina Kemana?

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 09:57 WIB

Pemkot Beri Edukasi Jaminan Sosial dan Akses Keuangan Bagi Pelaku Usaha

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 09:53 WIB

Penampilan Deville Semarakkan Pembukaan POPDA 2024 di Kota Pekalongan

Berita Terbaru

Berita

38 Personel Polres Demak Terima Penghargaan Dari Kapolres

Senin, 21 Okt 2024 - 12:56 WIB