Upacara Pembukaan Pelatihan Satpam Gada Pratama Polres Demak

- Jurnalis

Selasa, 12 November 2024 - 12:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pembukaan pelatihan dasar Satuan Pengamanan Gada Pratama, ditandai dengan upacara pembukaan yang dilaksanakan di Kantor BKPP Kabupaten Demak oleh PT Garda Total Security.

TRIBUNCHANNEL.COM – Demak  – Pelatihan Satuan Pengamanan Gada Pratama Tingkat Polda Jateng yang digelar dilingkup Polres Demak, resmi dibuka, Selasa 12/11/2024.

 

Pembukaan pelatihan dasar Satuan Pengamanan Gada Pratama, ditandai dengan upacara pembukaan yang dilaksanakan di Kantor BKPP Kabupaten Demak oleh PT Garda Total Security.

 

Kasi Binlat Subdit Satpam Polsus Ditbinmas Polda Jateng Kompol Dewi Indah Utami S.H., S.I.K, selaku inspektur upacara, dalam amanatnya mengatakan bahwa pelatihan Satpam Gada Pratama ini pada dasarnya merupakan salah satu upaya dalam rangka meningkatkan kemampuan, ketrampilan, dan cara bertindak baik perorangan maupun kelompok terutama yang berkaitan dengan pengamanan fisik dalam rangka pengamanan swakarsa.

Baca Juga :  Copot Pejabat Yang Tak Kerja Keras Daripada Bikin Susah, Tegas Prabowo Kepada Para Menterinya

 

Berkaitan dengan pelatihan yang akan dilaksanakan tersebut, Kompol Dewi berharap kiranya para Satuan Pengamanan dapat memanfaatkan kemampuan yang diperoleh sebagai acuan dalam pelaksanaan tugas di masa mendatang.

Baca Juga :  Antisipasi Kecurangan, Satreskrim Polres Demak Sidak SPBU

 

“Pengetahuan yang saudara-saudara akan terima selama pelatihan ini tentu belumlah cukup, namun terlepas daripada itu kiranya saudara-saudara sudah memiliki modal berharga untuk pelaksanaan tugas, tinggal sejauh mana kita menggunakan kemampuan yang ada serta memahami prosedur yang berlaku, ”ucap Kompol Dewi.

 

Menutup sambutannya, Irup mengajak seluruh peserta pelatihan agar lebih meningkatkan koordinasi dengan unsur terkait lainnya dalam melaksanakan tugas pembinaan keamanan dan ketertiban khususnya dilingkungan kerja masing-masing.

 

Red

Berita Terkait

Polres Kendal Resmi Launching Gugus Tugas Polri Untuk Dukung Ketahanan Pangan
Santun Tapi Tegas, Pasangan Nomor 02 Jadi Sorotan di Debat Final Pilkada Deli Serdang
Calon Ketua Karang Taruna Kabupaten Bogor Terkuat Amdin Nukliri
DPRD Kabupaten Pekalongan Sampaikan Jawaban Pendapat Bupati Terhadap Dua Raperda
Pj Bupati Madiun Lakukan Penyerahan Sertifikat Elektronik Hasil Pelepasan Kawasan Hutan
Hendry Ch. Bangun Tidak Punya Legal Standing, Surat AHU PWI Diblokir
Diseminasi Audit Kasus Stunting, Pemkot Dorong Stakeholder Terus Fokus 4 Kelompok Sasaran
Peringati HKN 2024, Dinkes Fasilitasi Kelas Parenting Anak Inklusi SKB
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 09:43 WIB

Polres Kendal Resmi Launching Gugus Tugas Polri Untuk Dukung Ketahanan Pangan

Kamis, 21 November 2024 - 09:36 WIB

Santun Tapi Tegas, Pasangan Nomor 02 Jadi Sorotan di Debat Final Pilkada Deli Serdang

Kamis, 21 November 2024 - 09:28 WIB

Calon Ketua Karang Taruna Kabupaten Bogor Terkuat Amdin Nukliri

Rabu, 20 November 2024 - 13:32 WIB

DPRD Kabupaten Pekalongan Sampaikan Jawaban Pendapat Bupati Terhadap Dua Raperda

Rabu, 20 November 2024 - 10:47 WIB

Pj Bupati Madiun Lakukan Penyerahan Sertifikat Elektronik Hasil Pelepasan Kawasan Hutan

Senin, 18 November 2024 - 08:33 WIB

Diseminasi Audit Kasus Stunting, Pemkot Dorong Stakeholder Terus Fokus 4 Kelompok Sasaran

Senin, 18 November 2024 - 08:28 WIB

Peringati HKN 2024, Dinkes Fasilitasi Kelas Parenting Anak Inklusi SKB

Senin, 18 November 2024 - 08:19 WIB

Tingkatkan Perilaku Sanitasi-Higiene Masyarakat, Dinkes Lakukan Verifikasi STBM di Kelurahan Bandengan

Berita Terbaru