SPBU 44.562.15 Kandangan Temanggung Diduga Layani Pengangsu Pertalite, SBM Pertamina Diminta Tegas

- Jurnalis

Sabtu, 10 Agustus 2024 - 15:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SPBU 44 562 15 Kandangan Temanggung yang diduga layani pengangsu Pertalite

TRIBUNCHANNEL.COM – TEMANGGUNG – SPBU 44 562 15 Kandangan Temanggung diduga layani pengangsu pertalite dengan modus mobil bak terbuka ngisi pertalite dalam antrian, setelah diisi mobil tersebut maju tapi mundur lagi untuk ngisi kembali tanpa harus mengantri padahal saat itu antrian dari masyarakat sangatlah panjang dan operator tidak mempermasalahkan hal tersebut. Kamis, 8/8/2024.

Baca Juga :  Para Penggugat Akui KTP & KK Mereka Dipalsukan

 

Kejadian itu membuat masyarakat yang mengantri merasa berang dan resah hingga salah satu dari masyarakat yang ikut mengantri mengatakan ,” Pertamina tolong cek CCTV SPBU  44 562 15 pada pukul 09.00 sampai jam 10.00,” celotehnya.

Saat awak media mencoba klarifikasi hal tersebut ke pihak management SPBU dan ditemui oleh Aris selaku admin mengatakan,” Kami pihak dari management belum bisa memberi statmen apapun karena harus klarifikasi dengan operator, ” jelasnya.

Baca Juga :  Jelang Idul Fitri, Polres Demak Bagikan 2,9 Ton Beras Zakat Fitrah

 

Hingga berita ini diturunkan pihak SPBU 44 562 15 Temanggung belum memberikan jawaban atas kejadian tersebut. Awak media akan meneruskan pemberitaan ini  ke SBM agar cek CCTV SPBU tersebut dan memberikan sangsi yang tegas apabila ditemukan adanya dugaan kerjasama antara SPBU dan pengangsu pertalite sehingga masyarakat dapat terlayani dengan baik.

Sumber : Tinta Hitam News

RED

Berita Terkait

Viral Video Tiktok Kepala Puskesmas di Kabupaten Madiun Diduga Mendukung Salah Satu Paslon
Puluhan Warga Grudok Balai Desa Bulak Rowosari Kendal, Ada Apa?
Polres Kendal Resmi Launching Gugus Tugas Polri Untuk Dukung Ketahanan Pangan
Santun Tapi Tegas, Pasangan Nomor 02 Jadi Sorotan di Debat Final Pilkada Deli Serdang
Calon Ketua Karang Taruna Kabupaten Bogor Terkuat Amdin Nukliri
DPRD Kabupaten Pekalongan Sampaikan Jawaban Pendapat Bupati Terhadap Dua Raperda
Pj Bupati Madiun Lakukan Penyerahan Sertifikat Elektronik Hasil Pelepasan Kawasan Hutan
Hendry Ch. Bangun Tidak Punya Legal Standing, Surat AHU PWI Diblokir

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 18:30 WIB

Viral Video Tiktok Kepala Puskesmas di Kabupaten Madiun Diduga Mendukung Salah Satu Paslon

Jumat, 22 November 2024 - 15:04 WIB

Puluhan Warga Grudok Balai Desa Bulak Rowosari Kendal, Ada Apa?

Kamis, 21 November 2024 - 09:43 WIB

Polres Kendal Resmi Launching Gugus Tugas Polri Untuk Dukung Ketahanan Pangan

Kamis, 21 November 2024 - 09:36 WIB

Santun Tapi Tegas, Pasangan Nomor 02 Jadi Sorotan di Debat Final Pilkada Deli Serdang

Kamis, 21 November 2024 - 09:28 WIB

Calon Ketua Karang Taruna Kabupaten Bogor Terkuat Amdin Nukliri

Rabu, 20 November 2024 - 10:47 WIB

Pj Bupati Madiun Lakukan Penyerahan Sertifikat Elektronik Hasil Pelepasan Kawasan Hutan

Selasa, 19 November 2024 - 15:07 WIB

Hendry Ch. Bangun Tidak Punya Legal Standing, Surat AHU PWI Diblokir

Senin, 18 November 2024 - 08:33 WIB

Diseminasi Audit Kasus Stunting, Pemkot Dorong Stakeholder Terus Fokus 4 Kelompok Sasaran

Berita Terbaru