Kwarcab Kota Pekalongan Boyong Dua Juara pada Event Jambore Daerah Tingkat Jateng 2024

- Jurnalis

Minggu, 15 September 2024 - 18:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gerakan Pramuka Kota Pekalongan ɓerhasil memboyong 2 (dua) juara pada gelaran Jambore Daerah Jawa Tengah XVI di Puskepram Candra Birawa.

TRIBUNCHANNEL.COM – Kota Pekalongan – Kontingen Kwartir Cabang (Kwarcab) Gerakan Pramuka Kota Pekalongan ɓerhasil menerohkan prestasinya dengan memboyong 2 (dua) juara pada gelaran Jambore Daerah Jawa Tengah XVI di Puskepram Candra Birawa, yang diselenggarakan di Karanggeneng, Gunungpati, Kota Semarang pada 30 Agustus September 2024 lalu.

 

Sekretaris Kwarcab Kota Pekalongan. M. Amhar Azet menyebutkan, dua juara yang berhasil dibawa pulang tersebut yakni juara 2 dan juara 3 putra pada Pramuka Penggalang Hebat oleh regu Singa dan Rajawali.

Baca Juga :  Pemda Bogor Gagal Bina Pemuda, DPD KNPI Akan Turun ke Jalan Birukan Bumi Tegar Beriman

 

“Kami mengucapkan terima kasih kepada 40 anggota Pramuka Penggalang yang terbagi ke dalam 5 (lima) regu atas pencapaiannya tersebut. Hal ini berkat latihan serius dan kerja sama yang baik antar anggota Pramuka Penggalang Kota Pekalongan,”ucapnya, Rabu (11/9/2024).

 

Azet menambahkan, di waktu yang bersamaan Kwarcab Kota Pekalongan juga mengirimkan satu anggota putra dan putri Pramuka Penggalang, satu putra dan putri Pramuka Penegak, dan satu anggota putri Pramuka Pandega untuk mengikuti Lomba Pramuka Garuda Berprestasi.

Baca Juga :  Sidang Vonis Penggelapan Mobil di PT. Woori Finance Indonesia Kota Pekalongan, Wakhiri Dihukum 1 Tahun

 

“Semoga capaian ini tidak cukup sampai disini saja, tetapi bisa lebih ditingkatkan lagi ke depannya agar Kota Pekalongan bisa meraih prestasi yang lebih baik lagi dan memboyong banyak juara di event-event tahun berikutnya, “pungkasnya.

 

Red

 

Berita Terkait

Polres Kendal Resmi Launching Gugus Tugas Polri Untuk Dukung Ketahanan Pangan
Santun Tapi Tegas, Pasangan Nomor 02 Jadi Sorotan di Debat Final Pilkada Deli Serdang
Calon Ketua Karang Taruna Kabupaten Bogor Terkuat Amdin Nukliri
DPRD Kabupaten Pekalongan Sampaikan Jawaban Pendapat Bupati Terhadap Dua Raperda
Pj Bupati Madiun Lakukan Penyerahan Sertifikat Elektronik Hasil Pelepasan Kawasan Hutan
Hendry Ch. Bangun Tidak Punya Legal Standing, Surat AHU PWI Diblokir
Diseminasi Audit Kasus Stunting, Pemkot Dorong Stakeholder Terus Fokus 4 Kelompok Sasaran
Peringati HKN 2024, Dinkes Fasilitasi Kelas Parenting Anak Inklusi SKB

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 09:43 WIB

Polres Kendal Resmi Launching Gugus Tugas Polri Untuk Dukung Ketahanan Pangan

Kamis, 21 November 2024 - 09:36 WIB

Santun Tapi Tegas, Pasangan Nomor 02 Jadi Sorotan di Debat Final Pilkada Deli Serdang

Kamis, 21 November 2024 - 09:28 WIB

Calon Ketua Karang Taruna Kabupaten Bogor Terkuat Amdin Nukliri

Rabu, 20 November 2024 - 13:32 WIB

DPRD Kabupaten Pekalongan Sampaikan Jawaban Pendapat Bupati Terhadap Dua Raperda

Rabu, 20 November 2024 - 10:47 WIB

Pj Bupati Madiun Lakukan Penyerahan Sertifikat Elektronik Hasil Pelepasan Kawasan Hutan

Senin, 18 November 2024 - 08:33 WIB

Diseminasi Audit Kasus Stunting, Pemkot Dorong Stakeholder Terus Fokus 4 Kelompok Sasaran

Senin, 18 November 2024 - 08:28 WIB

Peringati HKN 2024, Dinkes Fasilitasi Kelas Parenting Anak Inklusi SKB

Senin, 18 November 2024 - 08:19 WIB

Tingkatkan Perilaku Sanitasi-Higiene Masyarakat, Dinkes Lakukan Verifikasi STBM di Kelurahan Bandengan

Berita Terbaru