Relawan ‘Bolone Mase’ ,Mengadakan Senam Sehat 2 Jari di Alun-alun Kota Pekalongan

- Jurnalis

Minggu, 21 Januari 2024 - 01:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tim relawan Bolone Mase pendukung Prabowo – Gibran Kota Pekalongan

TRIBUNCHANNEL.COM – Pekalongan kota – Tim relawan ‘Bolone Mase’ pendukung Calon Wakil Presiden (Cawapres) Gibran Rakabuming Raka di kota Pekalongan , Jawa Tengah, berkomitmen  untuk memenangkan pasangan Prabowo-Gibran satu putaran pada pemilihan umum (Pemilu) 2024 yang akan datang nanti

 

Ketua relawan ‘Bolone  Mase’  bapak Heri Irawan panggilan akrabnya mas Pentil menegaskan  komitmennya untuk memenangkan pasangan Prabowo-Gibran sebagai Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia (RI) 2024-2029.

 

Pentil mengungkapkan tim relawan ini pun tidak hanya membahas strategi dan persiapan untuk memenangkan pasangan calon presiden dan wakil presiden yang didukungnya, tetapi juga memberikan pemahaman tentang hak, kewajiban, dan tanggungjawab sebagai warga negara Indonesia agar jangan golput.

Baca Juga :  Dinkes Gelar Bazar Pakaian Murah Sembari Bagikan Ratusan Paket Sembako

 

Ia mengatakan  tim ‘Bolone Mase’ akan terus bergerak dan bekerja keras untuk memperkuat dukungan masyarakat, menyosialisasikan program dan visi misinya untuk memenangkan Prabowo-Gibran satu putaran dan pada hari minggu 21 Januari 2024 tempat di alun-alun  Kota Pekalongan jam 6 pagi mengadakan senam sehat 2 jari ‘Bolone Mase’ bersama Prabowo Gibran yang akan dihadiri sekitar 3000 orang.

 

Baca Juga :  Wali Kota Aaf Tegaskan Keselamatan Perjalanan, Cek dan Ricek Armada Bus

 “Partisipasi masyarakat dalam proses demokrasi harus terus ditingkatkan agar dapat memilih pemimpin yang terbaik dan mampu membawa Indonesia menjadi negara yang lebih maju dan sejahtera.” ujar Pentil ditemui diposko Relawan ‘Bolone Mase’ di Jl.Ahmad Yani Noyontaan Kecamatan Pekalongan Timur  Pekalongan Gg.13 pada Sabtu malam pukul 19.30.WIB (21/01/2024).

 

Pentil menambahkan dalam dukungan solid para relawan ‘Bolone Mase’, diharapkan Pasangan Prabowo-Gibran bisa memenangkan Pemilu 2024 dalam satu putaran, mengamankan masa depan bangsa dan negara, serta mencapai Indonesia yang lebih sejahtera dan maju.  

 

Dikin/Red

Berita Terkait

Polres Kendal Resmi Launching Gugus Tugas Polri Untuk Dukung Ketahanan Pangan
Santun Tapi Tegas, Pasangan Nomor 02 Jadi Sorotan di Debat Final Pilkada Deli Serdang
Calon Ketua Karang Taruna Kabupaten Bogor Terkuat Amdin Nukliri
DPRD Kabupaten Pekalongan Sampaikan Jawaban Pendapat Bupati Terhadap Dua Raperda
Pj Bupati Madiun Lakukan Penyerahan Sertifikat Elektronik Hasil Pelepasan Kawasan Hutan
Hendry Ch. Bangun Tidak Punya Legal Standing, Surat AHU PWI Diblokir
Diseminasi Audit Kasus Stunting, Pemkot Dorong Stakeholder Terus Fokus 4 Kelompok Sasaran
Peringati HKN 2024, Dinkes Fasilitasi Kelas Parenting Anak Inklusi SKB

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 09:43 WIB

Polres Kendal Resmi Launching Gugus Tugas Polri Untuk Dukung Ketahanan Pangan

Kamis, 21 November 2024 - 09:36 WIB

Santun Tapi Tegas, Pasangan Nomor 02 Jadi Sorotan di Debat Final Pilkada Deli Serdang

Kamis, 21 November 2024 - 09:28 WIB

Calon Ketua Karang Taruna Kabupaten Bogor Terkuat Amdin Nukliri

Rabu, 20 November 2024 - 13:32 WIB

DPRD Kabupaten Pekalongan Sampaikan Jawaban Pendapat Bupati Terhadap Dua Raperda

Rabu, 20 November 2024 - 10:47 WIB

Pj Bupati Madiun Lakukan Penyerahan Sertifikat Elektronik Hasil Pelepasan Kawasan Hutan

Senin, 18 November 2024 - 08:33 WIB

Diseminasi Audit Kasus Stunting, Pemkot Dorong Stakeholder Terus Fokus 4 Kelompok Sasaran

Senin, 18 November 2024 - 08:28 WIB

Peringati HKN 2024, Dinkes Fasilitasi Kelas Parenting Anak Inklusi SKB

Senin, 18 November 2024 - 08:19 WIB

Tingkatkan Perilaku Sanitasi-Higiene Masyarakat, Dinkes Lakukan Verifikasi STBM di Kelurahan Bandengan

Berita Terbaru