SAH..!! Paslon Harmonis Dapat Nomer Urut 2

- Jurnalis

Selasa, 24 September 2024 - 08:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Paslon Harmonis Hari Wuryanto-Purnomo Hadi mendapatkan nomor urut 2 

TRIBUNCHANNEL.COM – Madiun – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Madiun melakukan pengundian nomor urut bagi pasangan calon (paslon)  Bupati dan Wakil Bupati pilkada 2024,  Senin (23/9/2024).

 

Dalam pengundian nomor urut tersebut, dilakukan dalam dua tahap. Tahap pertama, pengambilan nomor antrian, tahap kedua pengambil nomor urut paslon bupati dan wakil bupati. Bagi nomor antrian terkecil berhak untuk mengambil undian nomor urut terlebih dahulu.

 

Berdasarkan hasil pengundian nomor urut, Paslon *Harmonis* Hari Wuryanto-Purnomo Hadi mendapatkan nomor urut 2 yang mana angka ini sering di indentikan dengan angka keberuntungan karena angka 2 melambangkan keseimbangan dan keharmonisan.

Baca Juga :  Tingkatkan Pembayaran Pajak : Mahasiswa KKN UNDIP Memperkenalkan Pembayaran PBB-P2 Lewat Tokopedia

 

Calon Bupati Madiun yang ber-Slogan Harmonis Hari Wuryanto usai mendapatkan nomer urut 2 saat awak media bertanya terkait filsofi angka 2 mengatakan, “Syukur Alhamdulilah pasangan Harmonis mendapat nomer urut 2 ,yang mana kita ketahui bahwa nomer 2 itu angka tegak lurus yang merupakan simbol harmoni kehidupan dan keseimbangan, karena bentuk dari Harmonisasi kehidupan harus Dua tidak boleh satu ,sebagaimnan kita ketahui di dunia itu juga ada 2 ,ada siang ada malam ada laki-laki ada perempuan. Maka jika Kabupaten Madiun pengen Harmonis pileh nomer 2, “tutupnya.

Baca Juga :  Geram Dengan Komitmen Maidi Yang Tak Jelas, Relawan Petir Kota Madiun Turunkan Banner Dukungan

 

Usai mendapatkan nomer urut, pasangan Harmonis bersama pengusung partai akan melakukan deklarasi kampanye damai pada Selasa (24/9/2024) guna mewujudkan pilkada yang aman dan tertib. Dan masa tahapan kampanye pada 25 September – 23 November.

 

Jnd/Red

Berita Terkait

Inspektorat Kabupaten Madiun Review Kembali Peraturan Bupati Madiun Madiun Nomor 2A Tahun 2021
Banprov Desa Kutosari Ada Setoran ke Oknum Dewan Provinsi
Pengedar Pil Ilegal Ditangkap, 298 Butir Obat Keras Berlogo “Y” Diamankan Polres Kendal
Polres Demak Gelar Silaturahmi Dengan MUI Demak Jelang Pilkada 2024
Diduga SPBU 44.595.16 Lingkar Demak Melayani Pengangsu Solar Subsidi, Pertamina Diminta Cabut Ijin SPBU Yang Bandel
Terbukti!! 5 Komisioner Bawaslu Muba Langgar Kode Etik Penyelenggara Pemilu, Agus : Harusnya Rekomendasi Pemberhentian
Diduga, Salah Satu Ruko Dupan Ada Pengepul Judi Togel, Polres Kota Pekalongan Diminta Tindak Tegas
Ibu-Ibu Rela Turuni Bukit Demi Bertemu Asri Ludin Tambunan dan Bobby Nasution di Maulid Akbar

Berita Terkait

Jumat, 11 Oktober 2024 - 17:45 WIB

Inspektorat Kabupaten Madiun Review Kembali Peraturan Bupati Madiun Madiun Nomor 2A Tahun 2021

Jumat, 11 Oktober 2024 - 09:16 WIB

Banprov Desa Kutosari Ada Setoran ke Oknum Dewan Provinsi

Kamis, 10 Oktober 2024 - 21:47 WIB

Pengedar Pil Ilegal Ditangkap, 298 Butir Obat Keras Berlogo “Y” Diamankan Polres Kendal

Rabu, 9 Oktober 2024 - 10:50 WIB

Polres Demak Gelar Silaturahmi Dengan MUI Demak Jelang Pilkada 2024

Selasa, 8 Oktober 2024 - 14:32 WIB

Terbukti!! 5 Komisioner Bawaslu Muba Langgar Kode Etik Penyelenggara Pemilu, Agus : Harusnya Rekomendasi Pemberhentian

Senin, 7 Oktober 2024 - 13:37 WIB

Diduga, Salah Satu Ruko Dupan Ada Pengepul Judi Togel, Polres Kota Pekalongan Diminta Tindak Tegas

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 01:17 WIB

Ibu-Ibu Rela Turuni Bukit Demi Bertemu Asri Ludin Tambunan dan Bobby Nasution di Maulid Akbar

Jumat, 4 Oktober 2024 - 12:18 WIB

Bazar Sembako Puskop Kartika Tidar Dalam Rangka HUT ke-79 TNI

Berita Terbaru

Berita

Banprov Desa Kutosari Ada Setoran ke Oknum Dewan Provinsi

Jumat, 11 Okt 2024 - 09:16 WIB