Sipropam Polres Demak Gelar Gaktibplin Anggota Dalam Rangka Operasi Zebra Candi 2024

- Jurnalis

Selasa, 15 Oktober 2024 - 10:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Seksi Profesi dan Pengamanan (Sipropam) Polres Demak menggelar Penegakan Ketertiban dan Pendisiplinan (Gaktibplin)

TRIBUNCHANNEL.COM – Demak – Seksi Profesi dan Pengamanan (Sipropam) Polres Demak menggelar Penegakan Ketertiban dan Pendisiplinan (Gaktibplin) anggota Polres Demak, Senin (14/10/2024).

 

Kepala Seksi (Kasi) Propam Polres Demak AKP Santoso mengatakan kegiatan Gaktibplin diadakan dalam rangka Operasi Zebra Candi 2024.

 

Baca Juga :  Pengedar Sabu Diringkus Satresnarkoba Polres Kendal

“Sebelum personel Polri melakukan penindakan terhadap pelanggar, kita pastikan anggota tidak melakukan pelanggaran. Dengan demikian dilakukan pengecekan dan pemeriksaan  internal,” kata Kasipropam.

 

Ia menerangkan pemeriksaan meliputi pemeriksaan surat-surat kendaraan, Surat Ijin Mengemudi (SIM) dan kelengkapan kendaraan.

 

“Alhamdulillah setelah kami lakukan pemeriksaan dan pengecekan terhadap anggota, tidak ditemukan anggota yang melakukan pelanggaran,” terang Kasipropam.

Baca Juga :  Fraksi - Fraksi DPRD Kabupaten Pekalongan Menyampaikan Pandangan Umum Raperda SOTK

 

Kasipropam menambahkan kegiatan Gaktibplin bukan hanya terhadap personel Polres Demak namun juga di seluruh Polsek Jajaran Polres Demak 

 

Kegiatan akan dilakukan secara rutin untuk memastikan ketertiban dan kedisiplinan anggota Polri.

 

“Sipropam selaku pengemban fungsi pengawasan dan pengamanan personel , kami akan terus dan rutin melakukan pemeriksaan dan kedisiplinan anggota, “pungkasnya.

 

Red

Berita Terkait

Rapat Kerja DPRD Kabupaten Pekalongan Bahas Persiapan Standarisasi Pengelolaan Sampah
Pihak Korban Kecewa, Tersangka Penganiayaan Belum Diserahkan ke Kejaksaan Negeri Semarang
Wagub Jateng Resmikan Gedung Indoor Rp1,3 M di Kudus
Diduga Kecamatan Gemuh dan Cepiring Marak Judi Togel, Polisi Diminta Tegas
Diduga JUDI TOGEL Bebas dan Aman di Kecamatan Brangsong Polres Kendal Harus Tegas
Diduga Kabupaten Kendal Marak Judi Togel, Polisi Diminta Tegas
Dandim dan Kapolres Batang Dampingi Bupati Tinjau Rest Area 379
Jelang Lebaran, Polres Kendal Perkuat Pengamanan di Rest Area 391A

Berita Terkait

Kamis, 24 April 2025 - 12:58 WIB

Rapat Kerja DPRD Kabupaten Pekalongan Bahas Persiapan Standarisasi Pengelolaan Sampah

Rabu, 23 April 2025 - 11:52 WIB

Pihak Korban Kecewa, Tersangka Penganiayaan Belum Diserahkan ke Kejaksaan Negeri Semarang

Sabtu, 19 April 2025 - 20:37 WIB

Wagub Jateng Resmikan Gedung Indoor Rp1,3 M di Kudus

Senin, 14 April 2025 - 00:50 WIB

Diduga Kecamatan Gemuh dan Cepiring Marak Judi Togel, Polisi Diminta Tegas

Kamis, 10 April 2025 - 19:29 WIB

Diduga JUDI TOGEL Bebas dan Aman di Kecamatan Brangsong Polres Kendal Harus Tegas

Jumat, 28 Maret 2025 - 20:57 WIB

Dandim dan Kapolres Batang Dampingi Bupati Tinjau Rest Area 379

Jumat, 28 Maret 2025 - 09:06 WIB

Jelang Lebaran, Polres Kendal Perkuat Pengamanan di Rest Area 391A

Kamis, 27 Maret 2025 - 23:08 WIB

Deputi IV Kemenko Polkam Tinjau Pospam Ops Ketupat Semeru 2025 di Madiun

Berita Terbaru

Berita

Wagub Jateng Resmikan Gedung Indoor Rp1,3 M di Kudus

Sabtu, 19 Apr 2025 - 20:37 WIB