Hadiri Ibadah Syukur HUT Jemaat Hermon, Tamuntuan Disambut Akrab Oleh Warga Gereja

- Jurnalis

Rabu, 20 Maret 2024 - 11:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pj. Bupati Kabupaten Kepulauan Sangihe Dr. Rinny Tamuntuan menghadiri ibadah syukur hari ulang tahun (HUT) Jemaat gmist hermon yang ke 29 tahun.

TRIBUNCHANNEL.COM – Sangihe – Pejabat Bupati Kabupaten Kepulauan Sangihe Dr. Rinny Tamuntuan menghadiri ibadah syukur hari ulang tahun (HUT) Jemaat gmist hermon yang ke 29 tahun, Tamuntuan terlihat membaur dan disambut akrab oleh warga jemaat pada  (18/03-2024) di desa Mandoi kecamatan Tabukan Selatan.

 

Tamuntuan dalam sambutannya menyebut bahwa perjalanan panjang GMIST Jemaat Hermon Mandoi dan seluruh masyarakat telah meninggalkan sejumlah catatan penting bagi kehidupan jemaat dan warga Kampung.

Baca Juga :  Pengobatan Alat Vital YOGYAKARTA H. ABDUL AZIS Resmi Terbukti Telp 0812 7721 7788

 

“Memang menjadi doa dan harapan kita bersama bahwa dengan meneladani kasih Allah yang telah dahulu Ia curahkan di tengah Jemaat dan masyarakat Kampung ini maka jemaat diajak untuk hidup dalam kasih, serta rukun dan damai.

 

Karena kedamaian dapat menyatukan segala keanekaragaman potensi untuk semakin membangun jemaat dan Kampung ini, “kata Tamuntuan.

 

Selain itu, syukur dan sukacita saat ini tidak sekedar untuk merayakan bertambahnya usia, tetapi lebih dari itu. Hendaknya kita jadikan momentum yang berharga ini untuk melakukan instrospeksi dan evaluasi dalam membangun jemaat bahkan Kampung ini.

Baca Juga :  DPRD Sangihe Sampaikan Selamat Datang Pada AHW dan Ucapan Terimakasih Pada RST.

 

“Selaku pimpinan daerah melalui kesempatan ini saya mengajak kepada kita sekalian terus bergandengan tangan memberikan kontribusi yang positif sesuai dengan profesi, tugas dan tanggung jawab sebagai bentuk partisipasi Warga gereja dan masyarakat dalam pembangunan Bangsa.

 

Diakhir sambutannya, Tamuntuan mengucapkan ‘Selamat merayakan hari ulang tahun. Yang ke 92 GMIST Jemaat Hermon Mandoi dan selamat hari ulang tahun ke 57 Kampung Mandoi,” tegas PJ Bupati Sangihe yang disebut sebut bakal maju dalam kompetisi politik di pilkada Sangihe November 2024, “pungkasnya.

 

Adrianto/Red

Berita Terkait

Viral Video Tiktok Kepala Puskesmas di Kabupaten Madiun Diduga Mendukung Salah Satu Paslon
Puluhan Warga Grudok Balai Desa Bulak Rowosari Kendal, Ada Apa?
Polres Kendal Resmi Launching Gugus Tugas Polri Untuk Dukung Ketahanan Pangan
Santun Tapi Tegas, Pasangan Nomor 02 Jadi Sorotan di Debat Final Pilkada Deli Serdang
Calon Ketua Karang Taruna Kabupaten Bogor Terkuat Amdin Nukliri
DPRD Kabupaten Pekalongan Sampaikan Jawaban Pendapat Bupati Terhadap Dua Raperda
Pj Bupati Madiun Lakukan Penyerahan Sertifikat Elektronik Hasil Pelepasan Kawasan Hutan
Hendry Ch. Bangun Tidak Punya Legal Standing, Surat AHU PWI Diblokir

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 18:30 WIB

Viral Video Tiktok Kepala Puskesmas di Kabupaten Madiun Diduga Mendukung Salah Satu Paslon

Jumat, 22 November 2024 - 15:04 WIB

Puluhan Warga Grudok Balai Desa Bulak Rowosari Kendal, Ada Apa?

Kamis, 21 November 2024 - 09:43 WIB

Polres Kendal Resmi Launching Gugus Tugas Polri Untuk Dukung Ketahanan Pangan

Kamis, 21 November 2024 - 09:36 WIB

Santun Tapi Tegas, Pasangan Nomor 02 Jadi Sorotan di Debat Final Pilkada Deli Serdang

Kamis, 21 November 2024 - 09:28 WIB

Calon Ketua Karang Taruna Kabupaten Bogor Terkuat Amdin Nukliri

Rabu, 20 November 2024 - 10:47 WIB

Pj Bupati Madiun Lakukan Penyerahan Sertifikat Elektronik Hasil Pelepasan Kawasan Hutan

Selasa, 19 November 2024 - 15:07 WIB

Hendry Ch. Bangun Tidak Punya Legal Standing, Surat AHU PWI Diblokir

Senin, 18 November 2024 - 08:33 WIB

Diseminasi Audit Kasus Stunting, Pemkot Dorong Stakeholder Terus Fokus 4 Kelompok Sasaran

Berita Terbaru