Hasil Autopsi Korban Ledakan Pipa Gas PGN di Medan

- Jurnalis

Selasa, 23 Januari 2024 - 02:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polrestabes Medan lakukan autopsi terhadap jenazah korban di rumah sakit Bhayangkara jalan Wahid Hasyim Medan

TRIBUNCHANNEL.COM – Medan – Pasca ledakan pipa gas PGN disalah satu bangunan di jalan Sisingamangaraja Medan, dan menewaskan satu orang, untuk memastikan kejadian tersebut Polrestabes Medan lakukan autopsi terhadap jenazah korban di rumah sakit Bhayangkara jalan Wahid Hasyim Medan,  Senin 22/1/2024.

 

Petugas melakukan autopsi jenazah Korban yang belum diketahui identitasnya ini selama tiga jam lebih, sejak pukul 13.00 hingga pukul 15.15 wib.

Baca Juga :  Jelang Idul Adha, Pemkot Bentuk Tim Pengawasan Hewan Kurban

 

Menurut Keterangan Dokter forensik rumah sakit Bhayangkara Medan, Dr. Edgar Saragih,Sp.F  untuk hasil autopsi pemeriksaan luar didapat beberapa luka robek pada anggota gerak atas kanan dan kiri, dua luka robek pada anggota gerak kanan bawah, satu luka robek pada anggota gerak kiri bawah, dan suhu panas hampir diseluruh tubuh, “terangnya.

Dr. Edgar Saragih,Sp.F juga menjelaskan, Sedangkan untuk pemeriksaan dalam, didapat tanda tanda mati lemah dan didapat bintik Bintik perdarahan pada otak.

 

Dari hasil pemeriksaan tersebut, Dr. Edgar Saragih,Sp.F menyimpulkan penyebab kematian korban karena luka akibat kekerasan suhu panas hampir diseluruh tubuhnya, “jelasnya.

Baca Juga :  Jelang Munaslub Pada Bulan Mei 2025, SWI Gelar Zoom Meeting

 

Setelah dilakukan autopsi, jenazah korban kemudian dibawa petugas Polsek Medan Kota untuk dimakamkan ditempat pemakaman umum di Jalan Pendidikan Kelurahan Delitua Timur Kecamatan Sibiru – Biru Kabupaten Deli Serdang, dalam pemakaman tersebut juga dihadiri Kapolsek Medan Kota Kompol Selvintriansih,SIK.,MH serta jajarannya, dan disaksikan juga oleh Lurah Kelurahan Kota matsum III Kecamatan Medan Kota.

 

Rizky/Red

Berita Terkait

Diduga Kecamatan Gemuh dan Cepiring Marak Judi Togel, Polisi Diminta Tegas
Diduga JUDI TOGEL Bebas dan Aman di Kecamatan Brangsong Polres Kendal Harus Tegas
Diduga Kabupaten Kendal Marak Judi Togel, Polisi Diminta Tegas
Dandim dan Kapolres Batang Dampingi Bupati Tinjau Rest Area 379
Jelang Lebaran, Polres Kendal Perkuat Pengamanan di Rest Area 391A
Deputi IV Kemenko Polkam Tinjau Pospam Ops Ketupat Semeru 2025 di Madiun
Kapolda Jatim Tinjau Pos Pam Dumpil, Kapolres Madiun Pastikan Kesiapan Pengamanan Mudik
Aduannya Dihentikan Penyidik, Pengasuh Ponpes Karangtengah Gugat PMH Kasat Reskrim dan Kapolres Demak
Tag :

Berita Terkait

Senin, 14 April 2025 - 00:50 WIB

Diduga Kecamatan Gemuh dan Cepiring Marak Judi Togel, Polisi Diminta Tegas

Kamis, 10 April 2025 - 19:29 WIB

Diduga JUDI TOGEL Bebas dan Aman di Kecamatan Brangsong Polres Kendal Harus Tegas

Rabu, 9 April 2025 - 16:16 WIB

Diduga Kabupaten Kendal Marak Judi Togel, Polisi Diminta Tegas

Jumat, 28 Maret 2025 - 20:57 WIB

Dandim dan Kapolres Batang Dampingi Bupati Tinjau Rest Area 379

Jumat, 28 Maret 2025 - 09:06 WIB

Jelang Lebaran, Polres Kendal Perkuat Pengamanan di Rest Area 391A

Kamis, 27 Maret 2025 - 23:02 WIB

Kapolda Jatim Tinjau Pos Pam Dumpil, Kapolres Madiun Pastikan Kesiapan Pengamanan Mudik

Kamis, 27 Maret 2025 - 22:56 WIB

Aduannya Dihentikan Penyidik, Pengasuh Ponpes Karangtengah Gugat PMH Kasat Reskrim dan Kapolres Demak

Rabu, 26 Maret 2025 - 22:44 WIB

Kapolsek Muntilan Paparkan Rencana Pengamanan Malam Takbir

Berita Terbaru