Anggota Polsek Plantungan Imbau Bengkel Tolak Pemasangan Knalpot Brong

- Jurnalis

Kamis, 25 Januari 2024 - 09:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jajaran Polsek Plantungan melakukan patroli ke bengkel motor di Desa Wadas

TRIBUNCHANNEL.COM – KENDAL – Demi Menjaga kamtibmas di wilayah binaannya tetap kondusif berbagai cara dilakukan oleh jajaran Bhabinkamtibmas Polsek Plantungan, salah satu caranya dengan mengurangi penggunaan knalpot brong sehingga tidak ada konflik sosial diakibatkan penggunaan knalpot brong.

 

Kali ini Bhabinkamtibmas Desa Wadas Polsek Plantungan Brigadir Alfian Asegaf melakukan patroli ke bengkel motor di seputaran Desa Wadas milik bapak Yadi, Kamis (25/1/2024).

 

Baca Juga :  Fariz Syahputra, Jadi Atlet Drumband Sumut Terinspirasi Dari Ayahnya Hingga Sukses Berprestasi PON XXI

Dalam kegiatan sambangnya ke bengkel motor Bhabinkamtibmas Polsek Plantungan menghimbau, agar Bapak Yadi selaku pemilik bengkel turut peduli untuk menciptakan kondusifitas kamtibmas di wilayah Kecamatan Plantungan dengan tidak melayani pemasangan knalpot brong pada sepeda motor karena penggunaanya sangat mengganggu pengguna jalan lain.

 

“Kami juga mendatangi Sekolah-sekolah, penjual maupun bengkel-bengkel motor dan las untuk tidak menjual atau menerima pemasangan knalpot brong, sosialisasi dan himbauan akan terus kami lakukan demi mewujudkan disiplin berlalulintas,” ucap Brigadir Alfian Asegaf.

Baca Juga :  Perpres Publisher Right: Pers Indonesia VS Platform Digital Global

 

Dalam kesempatan tersebut Kapolsek Plantungan AKP Kristiono menyebut kegiatan ini akan dilakukan baik oleh personel Polsek Plantungan secara rutin, dengan tujuan tidak ada lagi pengendara roda dua yang menggunakan knalpot brong demi kenyamanan masyarakat.

 

“Sebagimana peraturan Perundang undangan lalulintas, Kita akan lakukan kegiatan ini secara terus menerus sampai kita anggap cukup dan tidak ada lagi pengendara yang menggunakan knalpot bising di wilayah hukum Polsek Plantungan,”pungkas Kapolsek.

 

Red

Berita Terkait

Polres Kendal Resmi Launching Gugus Tugas Polri Untuk Dukung Ketahanan Pangan
Santun Tapi Tegas, Pasangan Nomor 02 Jadi Sorotan di Debat Final Pilkada Deli Serdang
Calon Ketua Karang Taruna Kabupaten Bogor Terkuat Amdin Nukliri
DPRD Kabupaten Pekalongan Sampaikan Jawaban Pendapat Bupati Terhadap Dua Raperda
Pj Bupati Madiun Lakukan Penyerahan Sertifikat Elektronik Hasil Pelepasan Kawasan Hutan
Hendry Ch. Bangun Tidak Punya Legal Standing, Surat AHU PWI Diblokir
Diseminasi Audit Kasus Stunting, Pemkot Dorong Stakeholder Terus Fokus 4 Kelompok Sasaran
Peringati HKN 2024, Dinkes Fasilitasi Kelas Parenting Anak Inklusi SKB

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 09:43 WIB

Polres Kendal Resmi Launching Gugus Tugas Polri Untuk Dukung Ketahanan Pangan

Kamis, 21 November 2024 - 09:36 WIB

Santun Tapi Tegas, Pasangan Nomor 02 Jadi Sorotan di Debat Final Pilkada Deli Serdang

Kamis, 21 November 2024 - 09:28 WIB

Calon Ketua Karang Taruna Kabupaten Bogor Terkuat Amdin Nukliri

Rabu, 20 November 2024 - 13:32 WIB

DPRD Kabupaten Pekalongan Sampaikan Jawaban Pendapat Bupati Terhadap Dua Raperda

Rabu, 20 November 2024 - 10:47 WIB

Pj Bupati Madiun Lakukan Penyerahan Sertifikat Elektronik Hasil Pelepasan Kawasan Hutan

Senin, 18 November 2024 - 08:33 WIB

Diseminasi Audit Kasus Stunting, Pemkot Dorong Stakeholder Terus Fokus 4 Kelompok Sasaran

Senin, 18 November 2024 - 08:28 WIB

Peringati HKN 2024, Dinkes Fasilitasi Kelas Parenting Anak Inklusi SKB

Senin, 18 November 2024 - 08:19 WIB

Tingkatkan Perilaku Sanitasi-Higiene Masyarakat, Dinkes Lakukan Verifikasi STBM di Kelurahan Bandengan

Berita Terbaru