Momen Bersejarah Upacara HUT- RI ke-79 dI Lapangan BSI Desa Adisana Bumiayu Brebes

- Jurnalis

Senin, 19 Agustus 2024 - 08:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Desa Adisana bersama peserta persiapan upacara HUT RI ke -79 di Kecamatan Bumiayu Brebes.

TRIBUNCHANNEL.COM – Brebes – Upacara bendera memperingati hari Kemerdekaan Republik Indonesia 17 Agustus yang ke 79, dilakukan serentak di seluruh Indonesia. Salah satunya di lakukan dilapangan BSI Kelurahan Adisana, Kecamatan Bumiayu, Kabupaten Brebes, yang dihadiri oleh Kepala Desa Adisana Ahmad Yani dan puluhan tamu undangan, pada hari Sabtu 17/8/2024.

Amanat pembina upacara adalah salah satu rangkaian yang tidak boleh luput dari upacara kemerdekaan. Pada momen yang berbahagia ini, mari kita kenang kembali jasa para pahlawan yang berhasil mengantarkan kemerdekaan negara Republik Indonesia, sehingga kita bisa terbebas dari belenggu penjajahan dan dapat berkumpul di tempat ini, “ucap Kepala Desa.

Baca Juga :  DPP SWI Gelar Rapat Persiapan Munaslub dan Hari Kebebasan Pers Sedunia

 

Selain itu, mari kita jadikan momen HUT RI sebagai ajang untuk revolusi ke kehidupan yang lebih baik. Kita sebagai rakyat bangsa Indonesia harus senantiasa melakukan kontribusi untuk negara Indonesia. 

Baca Juga :  Ribuan Warga Desa Adisana Bumiayu Antusias Menyambut Karnaval HUT RI ke 79

Bentuk kontribusi nyata yang bisa dilakukan untuk Negeri menjadi Entrepreneur, Aktif dalam kegiatan Slsosial, ikut melestarikan kebudayaan Indonesia, Tuntut ilmu Setinggi-tingginya dan gapai Cita-cita, Merdeka! Merdeka! Merdeka!, “tandasnya.

 

Devi anggota Paskibra juga menyampaikan, “Saya sangat semangat dan bangga bisa menjadi salah satu anggota pengibar bendera atau paskibra sang saka merah putih begitu juga untuk pengalaman saya, “ujarnya. 

 

Heny/Red

Berita Terkait

Diduga Kecamatan Gemuh dan Cepiring Marak Judi Togel, Polisi Diminta Tegas
Diduga JUDI TOGEL Bebas dan Aman di Kecamatan Brangsong Polres Kendal Harus Tegas
Diduga Kabupaten Kendal Marak Judi Togel, Polisi Diminta Tegas
Dandim dan Kapolres Batang Dampingi Bupati Tinjau Rest Area 379
Jelang Lebaran, Polres Kendal Perkuat Pengamanan di Rest Area 391A
Deputi IV Kemenko Polkam Tinjau Pospam Ops Ketupat Semeru 2025 di Madiun
Kapolda Jatim Tinjau Pos Pam Dumpil, Kapolres Madiun Pastikan Kesiapan Pengamanan Mudik
Aduannya Dihentikan Penyidik, Pengasuh Ponpes Karangtengah Gugat PMH Kasat Reskrim dan Kapolres Demak

Berita Terkait

Senin, 14 April 2025 - 00:50 WIB

Diduga Kecamatan Gemuh dan Cepiring Marak Judi Togel, Polisi Diminta Tegas

Kamis, 10 April 2025 - 19:29 WIB

Diduga JUDI TOGEL Bebas dan Aman di Kecamatan Brangsong Polres Kendal Harus Tegas

Rabu, 9 April 2025 - 16:16 WIB

Diduga Kabupaten Kendal Marak Judi Togel, Polisi Diminta Tegas

Jumat, 28 Maret 2025 - 20:57 WIB

Dandim dan Kapolres Batang Dampingi Bupati Tinjau Rest Area 379

Jumat, 28 Maret 2025 - 09:06 WIB

Jelang Lebaran, Polres Kendal Perkuat Pengamanan di Rest Area 391A

Kamis, 27 Maret 2025 - 23:02 WIB

Kapolda Jatim Tinjau Pos Pam Dumpil, Kapolres Madiun Pastikan Kesiapan Pengamanan Mudik

Kamis, 27 Maret 2025 - 22:56 WIB

Aduannya Dihentikan Penyidik, Pengasuh Ponpes Karangtengah Gugat PMH Kasat Reskrim dan Kapolres Demak

Rabu, 26 Maret 2025 - 22:44 WIB

Kapolsek Muntilan Paparkan Rencana Pengamanan Malam Takbir

Berita Terbaru