Aniversarry 26 Tahun Pengabdian Bintara PK V 98, Jaga Nama Baik TNI

- Jurnalis

Senin, 25 Maret 2024 - 22:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bintara PK V Tahun 1998 yang bertugas diwilayah Banyumas, lakukan Anniversary hari jadinya yang ke 26, Senin 25/3/2024.

TRIBUNCHANNEL.COM – Banyumas – Bintara PK V Tahun 1998 yang bertugas diwilayah Banyumas, lakukan Anniversary hari jadinya yang ke 26, kegiatan yang dihadiri belasan TNI dan keluarga ini, dalam rangka mempererat dan memperkokoh jalinan silaturahmi dan kebersamaan diantara anggota serta sebagai wahana memperkokoh soliditas prajurit khususnya Pandawa V

 

Tasyakuran hari jadinya yang ke 26 ini dihelat secara sederhana, sebagai ungkapan syukur dan bermunajat segenap anggotanya dapat melaksanakan tugas dengan baik untuk kemajuan TNI.

Baca Juga :  Sembilan Parpol Serahkan LHP - LPJ Dana Bantuan Keuangan TA 2023 ke BPK RI

 

Rangkaian acara ini diisi dengan do’a bersama ulang tahun, lalu laporan penyelenggara, dilanjutkan ramah tamah/Buka Bersama.

“Alhamdulillah kegiatan tasyakuran ini begitu khidmat dan mengikat erat persaudaraan sesama leting”, ungkap Ketua Leting Pandawa wilayah Banyumas, Kapten Inf Lulus, Senin (25/3/2024) di Aula Koramil Kembaran.

 

Ia juga berharap, agar segenap anggota untuk menjaga nama baik satuan dan jaga nama baik angkatan kita dalam setiap melaksanakan tugas baik dilingkungan tugas maupun dilingkungan masyarakatnya.

 

Kapten Ckm Alfian Heri Triyono, S.S.Kep. C.SK,. C.HM, menambahkan, agar segenap anggota meningkatkan kinerja di satuan sesuai dengan tugas pokok dan fungsi yang diemban, sehingga memiliki kebanggaan tersendiri sebagai Bintara PK V 

Baca Juga :  KKN UNDIP Mengadakan Pelatihan Pemberdayaan UMKM Bakso Ikan di Desa Cibelok Pemalang

 

“Di umur yang sudah beranjak dewasa ini, kepada seluruh rekan-rekan BA PK V dimanapun berada dan bertugas khususnya di wilayah Banyumas, agar tetap kompak dan solid tanpa melihat pangkat dan jabatan serta status sosial, ”tambahnya.

 

Dirinya juga berharap kegiatan yang dilaksanakan dapat menambah rasa kebersamaan dan bermanfaat baik secara pribadi dan juga kepada masyarakat. Dengan terus berbuat yang terbaik untuk kemajuan satuan dan TNI AD umumnya, ”pungkasnya.

 

Red

Berita Terkait

Polres Kendal Resmi Launching Gugus Tugas Polri Untuk Dukung Ketahanan Pangan
Santun Tapi Tegas, Pasangan Nomor 02 Jadi Sorotan di Debat Final Pilkada Deli Serdang
Calon Ketua Karang Taruna Kabupaten Bogor Terkuat Amdin Nukliri
DPRD Kabupaten Pekalongan Sampaikan Jawaban Pendapat Bupati Terhadap Dua Raperda
Pj Bupati Madiun Lakukan Penyerahan Sertifikat Elektronik Hasil Pelepasan Kawasan Hutan
Hendry Ch. Bangun Tidak Punya Legal Standing, Surat AHU PWI Diblokir
Diseminasi Audit Kasus Stunting, Pemkot Dorong Stakeholder Terus Fokus 4 Kelompok Sasaran
Peringati HKN 2024, Dinkes Fasilitasi Kelas Parenting Anak Inklusi SKB

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 09:43 WIB

Polres Kendal Resmi Launching Gugus Tugas Polri Untuk Dukung Ketahanan Pangan

Kamis, 21 November 2024 - 09:36 WIB

Santun Tapi Tegas, Pasangan Nomor 02 Jadi Sorotan di Debat Final Pilkada Deli Serdang

Kamis, 21 November 2024 - 09:28 WIB

Calon Ketua Karang Taruna Kabupaten Bogor Terkuat Amdin Nukliri

Rabu, 20 November 2024 - 13:32 WIB

DPRD Kabupaten Pekalongan Sampaikan Jawaban Pendapat Bupati Terhadap Dua Raperda

Rabu, 20 November 2024 - 10:47 WIB

Pj Bupati Madiun Lakukan Penyerahan Sertifikat Elektronik Hasil Pelepasan Kawasan Hutan

Senin, 18 November 2024 - 08:33 WIB

Diseminasi Audit Kasus Stunting, Pemkot Dorong Stakeholder Terus Fokus 4 Kelompok Sasaran

Senin, 18 November 2024 - 08:28 WIB

Peringati HKN 2024, Dinkes Fasilitasi Kelas Parenting Anak Inklusi SKB

Senin, 18 November 2024 - 08:19 WIB

Tingkatkan Perilaku Sanitasi-Higiene Masyarakat, Dinkes Lakukan Verifikasi STBM di Kelurahan Bandengan

Berita Terbaru